Sinopsis Film Johnny English Reborn – Sekuel kedua dari film komedi-spy Johnny English, film dengan tema seperti film James Bond dengan unsur komedi. Film ini disutradarai oleh Oliver Parker dan dibintangi oleh Rowan Atkinson sebagai Johnny English, tokoh agen rahasia yang selalu berhasil memecahkan misi dengan cara aneh. Film Johnny English Reborn rilis pada tahun 2011.
Sinopsis Film Johnny English Reborn bercerita tentang setelah misi yang berakhir dengan bencana di Mozambik, agen asal Inggris Johnny English (Rowan Atkinson) telah mundur dar pekerjaanya itu dan pergi ke sebuah biara di Tibet untuk mencobamelupakan rasa malunya.
Tapi ketika ia menerima panggilan mendesak dari MI-7 untuk memimpin sebuah misi yang hanya dia bisa menangani, Johnny English kembali beraksi. Menggunakan keterampilan tempur yang dipertanyakan dan bermacam-macam gadget berteknologi tinggi, Johnny English bersama dengan
pasangan barunya yaitu Agen Tucker (DanielKaluuya), harus menggagalkan usaha pembunuhan perdana menteri Cina.
Judul film: Johnny English Reborn
Sutradara: Oliver Parker
Genre: Komedi
Durasi: 101 Menit
Pemain film Johhny English Reborn:
Rowan Atkinson sebagai MI7 Agent Johnny English
Rosamund Pike sebagai Kate Sumner
Daniel Kaluuya sebagai Agent Colin Tucker
Gillian Anderson sebagai MI7 Head Pamela Thornton/Pegasus
Tim McInnerny sebagai Patch Quartermain
Dominic West sebagai Simon Ambrose
Mark Ivanir sebagai Artem Karlenko (alias Sergei Pudovkin)
Richard Schiff sebagai Titus Fisher
Pik-Sen Lim sebagai the Killer Cleaner
Burn Gorman sebagai Slater
Joséphine de La Baume sebagai Madeleine
Stephen Campbell Moore sebagai British Prime Minister
Lobo Chan sebagai Xiang Ping
Togo Igawa sebagai Ting Wang
Ellen Thomas sebagaiColin Tucker's mother
Miles Jupp sebagai MI7 technician
Demikianlah Sinopsis Film Johnny English Reborn, Bila ingin mendapat update artikel dari serialandfilm dapat mengikuti lewat email.
0 Response to "Sinopsis Film Johnny English Reborn"
Posting Komentar