Sinopsis Film Armored

Sinopsis Film Armored – Film Armored adalah Film Hollywood bergenre thriller yang disutradarai oleh Nimród Antal dan dibintangi oleh Matt Dillon, Jean Reno, Laurence Fishburne, Amaury Nolasco, Milo Ventimiglia, Skeet Ulrich, dan Columbus Short. Film ini berkisah tentang Ty Hackett (Columbus Short) harus ikut dalam sebuah perampokan mobil penghantar uang, rencana mereka harus menghadapi masalah karena terdapat saksi saat melakukan perampokan tersebut. Film ini rilis pada tahun 2009 yang lalu.

Sinopsis Film Armored

Sinopsis Film Armored bercerita tentang Ty Hackett (Columbus Short), seorang karyawan Eagle Shield yang harus terjebak dalam sebuah perampokan mobil baja berisi uang dalam jumlah besar yang merupakan mobil dari perusahaan tempat mereka bekerja.

Ty yang awalnya tidak ingin melakukan perampokan, terpaksa mengikuti  sahabatnya untuk menjalankan rencana perampokan dengan skenario perampokan tersebut terjadi karena orang dari luar perusahaan, sehingga tidak ada yang curiga dengan mereka.

Rencana mereka awalnya terasa sempurna, sampai akhirnya ada saksi yang melihat saat perampokan terjadi. Panik dengan hal tersebut, Ty bersama sahabatnya berusaha untuk melenyapkan saksi mata agar mereka dapat terbebas dari segala tuntutan.

Judul Film: Armored
Genre: Thriller
Sutradara: Nimród Antal
Durasi: 88 Menit

Pemain Film Armored:
Matt Dillon sebagai Mike Cochrane
Jean Reno sebagai Quinn
Laurence Fishburne sebagai Baines
Skeet Ulrich sebagai Dobbs
Columbus Short sebagai Tyler "Ty" Hackett
Amaury Nolasco sebagai Palmer
Milo Ventimiglia sebagai Jake Eckehart
Fred Ward sebagai Duncan Ashcroft
Andre Kinney sebagai Jimmy Hacket

Demikianlah Sinopsis Film Armored, Bila ingin mendapat update artikel dari serialandfilm dapat mengikuti lewat email.

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Unbroken 2015Sinopsis Film Unbroken 2015Sinopsis Film Unbroken 2015 – Film kedua dari aktris Angelina Jolie, dalam Unbroken dia duduk pada bangku sutrada… Read More...
  • The Invasion 2007Sinopsis Film The Invasion – Film The Invasion adalah Film Hollywood bergenre horror, thriller yang disutradarai oleh Oliver Hirscbiegel dan… Read More...
  • The 33 2015Sinopsis Film The 33 – Film The 33 adalah Film Hollywood bergenre drama yang disutradarai oleh Patricia Riggen dan dibintangi oleh Cote de P… Read More...
  • The Finest Hours 2016Sinopsis Film The Finest Hours – Film The Finest Hours adalah Film Hollywood bergenre drama yang disutradarai oleh Craig Gillespie dan dibin… Read More...
  • ABCD: Anybody Can Dance 2013Sinopsis Film ABCD: Anybody Can Dance – Film ABCD adalah Film Bollywood bergenre drama yang disutradarai oleh Remo D'Souza dan dibintangi ol… Read More...

0 Response to "Sinopsis Film Armored"

Posting Komentar